Sebagai mahasiswa kadang beberapa orang bertanya kepada saya: Nanti, setelah lulus kuliah, kira-kira kamu mau kerja apa? Saya suka jawab, kalau impian saya sangat...
Situasi pendidikan kita hari ini menyimpan banyak persoalan yang perlu diselesaikan. Di balik semangat perubahan abad 21, wajah pendidikan Indonesia saat ini berada dalam...
Pendidikan, dari kacamata Ki Hadjar Dewantara (1889-1959), adalah sebuah upaya untuk menyempurnakan manusia. Secara mendetail, Ki Hadjar (dalam Marzuki dan Khanifah, 2016, h.175) mendefisikan...
Seperti yang kita ketahui, manusia berasal dari latar belakang yang berbeda. Berbeda agama, suku dan juga lingkungan tempat manusia itu sendiri tumbuh. Hal ini...
Jamak orang mereduksi serampangan antara ontologi pendidikan dan pengajaran dengan cakupan institusi formal. Keduanya jelas berbeda secara semantik karena memiliki beban makna partikular.
Pendidikan melingkupi...
Sebentar lagi kita memperingati Hari Aksara Internasional ke-53. Yang jatuh pada tanggal 8 September 2017. Persoalan aksara dalam hal ini budaya baca-tulis seakan tak...
Apa kabar pendidikan Indonesia? Tidak terasa sudah bertahun-tahun sejak Ki Hajar Dewantara memperjuangkan cita-citanya agar setiap masyarakat Indonesia merasakan pendidikan. Di hari pendidikan, sudahkah...
Hari Pendidikan Nasional atau Hardiknas merupakan perayaan tahunan bagi seluruh lembaga pendidikan di tanah air. Tanggal 2 Mei bertepatan dengan hari lahirnya tokoh pendidikan...
Tahun ajaran baru telah ada di depan mata. Tiga bulan ke depan orang tua akan banyak disibukkan dengan aktivitas menggali informasi tentang sekolah terbaik...