Beredarnya video penganiayaan guru yang dilakukan oleh oknum siswa serta banyaknya kriminalisasi yang diberikan kepada guru menimbulkan keprihatinan sendiri. Kisah tragis meninggalnya guru honorer...
Hari Pendidikan Nasional atau Hardiknas merupakan perayaan tahunan bagi seluruh lembaga pendidikan di tanah air. Tanggal 2 Mei bertepatan dengan hari lahirnya tokoh pendidikan...
Pertanyaan pada judul di atas sebenarnya saya tujukan untuk dua (2) kelompok; Pertama, para siswa Kelas XII yang baru lulus dan akan mengambil program studi...
Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) tahun ajaran 2017/2018 sudah mulai dilaksanakan. Untuk jenjang SMK telah terlaksana 2-5 April 2018. Sedangkan jenjang SMA/MA dilaksanakan 9-12...
“..Dan terjadi lagi, kisah lama yang terulang kembali..”, penggalan lirik lagu yang sempat menjadi hits dan dibawakan oleh band Peterpan barangkali bisa menggambarkan sebuah...
Tahun ajaran baru telah ada di depan mata. Tiga bulan ke depan orang tua akan banyak disibukkan dengan aktivitas menggali informasi tentang sekolah terbaik...
Dunia pendidikan yang sejatinya menjadi rujukan teladan kembali dicoreng oleh laku oknum guru yang tak bertanggungjawab. EA seorang guru di salah satu SMP di...
Jiang Kai dalam bukunya “The Origin and Consequences of Excess Competition in Education: A Mainland Chinese Perspective”, mengatakan bahwa pendidikan saat ini identik dengan kompetisi,...
Perkembangan diri manusia sejak masa kanak-kanak hingga dewasa, salah satunya ditentukan oleh lingkungan keluarga dan sosial. Pakar Ekosistem Pendidikan Urie Bronfenbrenner (2013) menyatakan perkembangan anak...