Harapan pandemi berakhir sirna. Ketika Januari tahun 2020 pandemi mulai menyeruak dunia, publik berharap bulan Juli berhenti. Ternyata, pandemi berlanjut. Pergantian cuaca global dari...
Para "kritikus'' Jokowi meleleh! Kritiknya loyo. Tak relevan lagi.
Kenapa? Tantangan para oposan dijawab lugas presiden.
"Vaksin gratis untuk seluruh rakyat," kata Presiden Joko Widodo, Rabu...
Lecutan pandemi makin melejit. Jumlah korban terinfeksi covid-19 di seluruh dunia per-2 Desember 2020, menurut Worldometer, mencapai 34.412,716 orang. Dari jumlah tersebut yang tewas...
Pandemi tak selamanya menyuguhkan berita sedih. Setidaknya, itulah yang disampaikan Menteri Keuangan Sri Mulyani.
Berita apa itu? Sri Mulyani, menyatakan, kondisi ekonomi Indonesia tidak terlalu...
Pandemi corona makin liar. Jika sebelumnya cluster penyebaran corona menyeruak di rumah sakit, perkantoran, sekolah, pesantren, perumahan, restoran, dan RT/RW -- kini tengah ramai...
Di era pandemi yang mencemaskan dunia, banyak sekali muncul informasi tentang pandemi (infodemi) yang menyesatkan. Seorang herbalis dari Kandahar, Afganistan bernama Hakim Alokozai, misalnya,...
Menkeu Sri Mulyani dalam konferensi persnya mengenai APBN Selasa (22/9/020) menyatakan, Indonesia dipastikan mengalami resesi ekonomi. Ini karena, pada kuartal ketiga, PDB (produk domestik...
Mulailah tahapan Pilkada. Mulailah menenambah cluster baru Covid-19. Ironi? Itulah fenomenanya.
Pada pendaftaran calon kepala daerah (bupati/wabup, walikota/walkot, gubernur/wakil gubernur) tahun 2000, dalam tiga hari...