Pagi itu, saya harus cepat-cepat bergegas menuju kampus untuk mengikuti salah satu mata kuliah pilihan yang saya ambil semester ini. Mata kuliah yang menurut...
“Hidup Mahasiswa, Hidup Rakyat Indonesia” rasanya tidak asing bukan mendengar doktrin tersebut? tentu kita sering mendengarnya di kehidupan kampus. Kehidupan mahasiswa menjadi suatu dinamika...
Mahasiswa itu adalah insan yang berasal dari masyarakat luhur namun diberikan kelebihan intelektual, sehingga menjadi masyarakat yang luar biasa. Seorang mahasiswa diberikan kecerdasan lebih...
Gunakan bahasa tertentu pada tempatnya. Bahasa yang rumit nan njelimet tentu tidak tepat digunakan untuk masyarakat pedesaan. Jika dipaksakan atau dipamerkan, bakal membuat anda berlagak...
Secara universal setiap manusia memiliki hak yang melekat kepada dirinya sejak manusia itu dilahirkan. Konstitusional negara juga memberikan hak yang melekat kepada manusia yang...
Bagi saya sebelum masuk universitas, kader-kader militan mesjid kampus yang rajin menyambangi SMA saya untuk memberi kajian (liqa) adalah semacam role model. Dari mereka...
Kasus pelarangan cadar yang diberlakukan di UIN Sunan Kalijaga menjadi perbincangan luas. Bahkan rektor sendiri yang pasang badan menjelaskan alasan demi alasan, termasuk dari...
Isu mengenai boleh tidaknya penggunaan cadar akhir-akhir ini kembali mencuat. Terlebih ketika salah satu perguruan tinggi Islam yang ada di Yogyakarta, yakni Universitas Islam...
Education is not preparation for life. Education is life itself
John Dewey
Terasa tersengat ketika seorang teman nyeletuk:
“Tetanggaku yang hanya lulusan SMA jadi buruh pabrik gajinya malah...