“Lembaga KPK bisa menghambat upaya investasi. Ini yang tidak dipahami masyarakat.” Begitu ucapan Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko (Kompas.com, 23/09/2019). Jangan-jangan pernyataan ini jadi salah...
Malam itu, suasana terasa kelam. Senjata pamungkasnya dipangkas. Habis. Lembaga antikorupsi itu kini seakan mati segan, hidup tak mau. Seperti mayat hidup: tak naik...
Insiden yang terjadi antara—diduga—aparat dan oknum organisasi masyarakat dan mahasiswa Papua di Surabaya beberapa hari lalu masih menyisakan kesedihan yang mendalam. Bagi saya pribadi,...
Kusuma Hartanto, 50 tahun, warga Kota Sukabumi berniat mendonorkan matanya untuk menggantikan mata Novel Baswedan, penyidik KPK, yang rusak karena disiram air keras. “Hanya...
Novel Baswedan, penyidik senior Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), telah tiba di Tanah Air. Setelah 10 bulan menjalani pengobatan mata karena teror air raksa yang...
Hari ini penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Novel Baswedan, kembali ke Tanah Air. Sementara itu, penangkapan terhadap sejumlah kepala daerah yang dilakukan KPK tentu menimbulkan keprihatinan....
Pernyataan kemerdekaan republik ini disampaikan oleh “rakyat Indonesia”. Selain itu, “rakyat Indonesia” yang menyatakan kemerdekaannya juga mengakui, kemerdekaan tak lain disebabkan oleh campur tangan...
Komisi Pemberantasan Korupsi menetapkan Setya Novanto, Ketua Umum Partai Golkar, sebagai tersangka korupsi pengadaan E-KTP (17/07/2017). Penetapan ini tak disangka-sangka sebelumnya. Meski begitu, langkah...
Pemerintah mengumumkan pembubaran—atau rencana pembubaran—Hizbut Tahrir Indonesia pada Senin lalu (8/5/2017). Secara hukum, terlebih dahulu harus ditetapkan apa bentuk HTI. Dengan mengetahui bentuknya, kita...