Rabu, April 24, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Hak Asasi Manusia

Kisah di Balik Penggusuran Warga Pinggiran Kota Surabaya

Surabaya selalu menyimpan kisah-kisah yang berbeda, sebagaimana ciri khas kota metropolitan. Bukan soal sejarah heroiknya kota Surabaya ketika menjadi simbol kemerdekaan, dengan pertarungan sakralistik...

Gerakan Masyarakat Adat sebagai Perjuangan Hak

Pola pembangunan ekstraktif berbasis lahan berskala luas adalah penyebab utama marjinalisasi masyarakat adat. Pola pembangunan tersebut ditopang oleh politik hukum agraria yang memarjinalkan hak...

Tragedi Asmat dan Pemenuhan Hak atas Kesehatan

Peristiwa kematian beruntun atas 63 orang yang diduga kuat akibat gizi buruk dan penyakit campak di Kabupaten Asmat, Papua, selama empat bulan terakhir sungguh...

Isu Komunis Berhembus di Tengah Perjuangan Warga

Isu komunisme sering digunakan berbagai persoalan, baik itu politik praktis maupun konflik agraria hingga perburuhan. Isu tersebut bagai hantu yang menakut-nakuti mayoritas masyarakat. Terkadang...

Kisah Pengendalian Identitas Atas Tubuh Perempuan

Kisah ini berangkat dari pergolakan identitas di sekitar saya semasa aktif kuliah dulu. Saat itu, saya tergabung dalam organisasi Islam ekstra kampus. Organisasi yang...

[Masih Ada] Problem Pasca Pengakuan Aliran Kepercayaan di KTP Oleh Mahkamah Konstitusi

Selasa, 7 November 2017, Mahkamah Konstitusi RI mengabulkan permohonan yang diajukan oleh Nggay Mehang Tana, Pagar Demanra Sirait, Arnol Purba dkk. dengan nomor perkara...

[Masih Soal] Perppu Ormas dan Masalah Pembatasan HAM – Bagian 2

Tidak hanya harus memenuhi syarat formil, pembatasan atas ketiga hak sipol tersebut harus memenuhi syarat materiil, yang dimana syarat materiil ini termaktub pada “Prinsip-prinsip...

[Masih Soal] Perppu Ormas dan Masalah Pembatasan HAM – Bagian 1

Saya berasumsi, perumus draft Perppu Ormas 2017 atas nama kegentingan (?!), kondisi darurat (?!?!), dan kekosongan hukum (?!?1?!) ini, sepertinya sudah mengantisipasi bilamana ia...

Rohingya, Menguji Kemanusiaan Manusia

Rohingya, kata yang sedang mesra di telinga kita. Rohingya oh Rohingya, kembali menjadi headline news. Kita mendengar dan menonton berita tentang suatu kondisi yang memprihatinkan....

Latest news

- Advertisement -spot_img

Log In

Forgot password?

Don't have an account? Register

Forgot password?

Enter your account data and we will send you a link to reset your password.

Your password reset link appears to be invalid or expired.

Log in

Privacy Policy

Add to Collection

No Collections

Here you'll find all collections you've created before.