Diskriminasi dan perundungan muslim India terus terjadi. Sayangnya, publik tidak banyak bereaksi atas kondisi tersebut, berbeda dengan hiruk pikuk masalah Rusia-Ukraina, misalnya. Padahal, sebagaimana...
Pelan tapi pasti Amerika dan sekutunya meninggalkan Afghanistan. Sangat momento, kepulangan mereka dijadualkan tuntas pada 11 September tahun ini, tanggal yang memiliki kaitan dramatis...
Muncul dan padamnya perang Palestina dan Israel selalu menyedot perhatian dunia. Konflik politik tertua di dunia ini menyertakan sentimen publik secara luas. Meskipun dukungan...
Menjelang Ramadhan 1442 H, beberapa kawasan Islam di dunia tidak juga mampu meredam hasrat pertarungan politik dan militer. Hal ini setidaknya terlihat dalam konflik...
Anak muda yang lebih sering diidentifikasi sebagai generasi millenial sering dilihat sebagai pihak yang sangat instan dalam beridentitas. Dengan kecenderungan seperti ini, mereka adalah...
Pada awal Juli lalu, diketahui luas bahwa otoritas keamanan Italia dan Yunani membongkar penyelundupan pil Captagon dari Suriah. Nilai jutaan pil itu ditaksir luar...
Menjelang akhir tahun lalu, konflik Kurdi yang melibatkan berbagai kepentingan dan negara sekitar kembali menguat. Berbagai pemberitaan internasional menyorot hal ini. Al Jazeera (2/12)...
Game Assassin’s Creed memilik reputasi mendunia di kalangan para pecintanya. Permainan jenis Role Playing Game (RPG) besutan Ubisoft ini telah melahirkan banyak episode permainan selama...
Kasus intoleransi di sekolah kembali menyita perhatian. Tekanan oleh pihak sekolah SMK N 2 Padang Sumbar pada salah satu siswinya untuk memakai jilbab membuat...