Gambar di bawah ini banyak beredar di media sosial (saya berterima kasih kepada rekan Paksi Dewandaru yang bikin).
Pesan gambar itu jelas: memprotes kecenderungan instansi...
Satu perusahaan penyedia aplikasi jasa antar mencatat jumlah pengemudinya mencapai 175.000 orang, meningkat 9.000 orang dalam tiga pekan (Kemhub, Maret 2018). Data tak resmi lain...
Sejak adanya layanan angkutan (umum) online lewat aplikasi teknologi (per 2014-2015), muncul desakan untuk merevisi Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan...
Angkutan umum dengan moda sepeda motor atau ojek adalah anomali dalam sistem transportasi nasional. Tak ada negara di dunia ini yang menjadikan sepeda motor...