Jika Brian May, gitaris grup band Queen, menulis lagu berjudul "Too Much Love Will Kill You", dalam terorisme barangkali judul yang lebih tepat, "Too...
Ketika berbicara tentang sastra biasanya orang seringkali hanya mengartikannya secara sempit sebagai bidang studi yang mengkaji tentang novel, puisi, atau cerpen. Definisi ini meskipun...
Islam sebagai agama yang rahmatan lil ‘alamin dan kompatibel dengan tantangan zaman, tentu selalu dihadapkan dengan permasalahan antara korelasi suatu pemikiran dengan ajaran islam....
Institutional Liberalism menegaskan bahwa negara-negara akan membutuhkan sebuah institusi/lembaga sebagai pengatur jalannya hubungan antar-negara. Dengan demikian, diplomasi akan berjalan lebih terbuka sehingga permasalahan yang...
Bangsa Amerika dapat dikatakan sebagai bangsa yang majemuk dan plural karena banyak terdapat bangsa-bangsa pendatang dari negara-negara Eropa serta memiliki berbagai macam aliran kepercayaan...
Dalam suatu acara BPIP di Makassar akhir 2019, seorang pejabat mengeluh bahwa sekarang ini yang membutuhkan nasionalisme dan bertanggung jawab mengkampanyekan Pancasila seolah-olah hanya...
Pertemuan antara Partai Keadilan Sejahtera (PKS) dengan Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (PGI) pada Rabu (11/12) silam tampak menjadi pertemuan yang bersejarah. Pandangan tersebut tentu...
Beberapa waktu lalu atau tepatnya pada 10 Oktober 2019, Mantan Menkopolhukkam Wiranto, diserang dengan cara ditusuk oleh orang tak dikenal di Banten. Perisitiwa penyerangan...
Buzzer, fake news, dan frame adalah beberapa kosakata yang marak kita temukan akhir-akhir ini. Ketiganya adalah satu kesatuan yang hadir dalam politik pasca-kebenaran. Buzzer politik...
“Alam semesta aslinya tunggal, diam, dan seragam. Hanya tampak luarnya saja yang mengesankan perbedaan atau perubahan”, Zeno dari Elea yang juga diamini Parmenides (Dowden,...
20 April 2021 merupakan hari ulang tahun ke-46 Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta. Momentum ulang tahun yang biasanya dirayakan secara meriah dan dikemas...
Narasi 4.0 telah membawa kita semua ke sebuah era di mana digitalisasi semakin menjamah di segala aspek kehidupan. Hal ini membuat terdorongnya beragam inovasi-inovasi...
Setelah lima pemilihan umum berjalan demokratis, saatnya kita bicara tentang bagaimana cara memperkuat demokrasi dan melahirkan stabilitas kebijakan dan politik jangka panjang.
Inilah saat paling...
Membangun diskursus mengenai komunikasi antarbudaya (intercultural communication) selalu menjadi hal yang menarik untuk dikaji dan bukan pula fenomena baru. Terlebih, di tengah pesatnya perkembangan...