Tidak banyak peristiwa sehari-hari yang mampu memaksa saya melakukan perbincangan dengan diri saya sendiri. Hari ini adalah salah satunya.
Hari ini saya berangkat kerja dengan...
Laporan utama majalah Tempo minggu ini tidak saja menyajikan berita. Ia menjadi berita. Tidak banyak berita yang menjadi berita. Media massa lain hanya menyiarkannya.
Apa...
The China Rule. Bukan. Ini bukan soal bangsa China. Dalam bahasa Inggris, China adalah barang-barang yang berhubungan dengan keramik. Piring, mangkok, patung-patung, hiasan dinding,...
Saya Masygul. Kerusuhan kemarin itu memakan delapan nyawa. Tujuh ratus lebih orang terluka. Ratusan milyar atau mungkin trilyunan kerugian yang diderita kalangan bisnis. Padahal...
Orang cepat lupa. Dalam soal ingatan, lima tahun itu jaraknya adalah lima juta tahun cahaya. Untuk itu, jangan berharap bahwa orang akan ingat.
Itu terjadi...
Ijin Front Pembela Islam (FPI) akan habis tanggal 20 Mei ini. Perdebatan menyeruak tentang apakah pemerintah harus memperpanjang ijin organisasi ini atau tidak.
Kita tahu,...
Berita ini bertubi-tubi menghiasi lini masa saya. Banyak teman saya menangis terharu karenanya. Tapi, siapa yang tidak? Anak-anak dari TK Katolik mengunjungi saudara-saudaranya sesama...
Abangan: Pada tahun 1950an, seorang antropolog Amerika melakukan riset di daerah yang diberi nama Mojokuto. Clifford Geertz, nama antropolog itu, kemudian menuliskannya dalam satu...
Saya mengenalnya sejak tahun 1990. Saya sendiri baru sadar bahwa itu waktu yang lama sekali. Saat itu saya sedang mengerjakan skripsi S1 tentang jendral-jendral...