Sebanyak 10.900 penumpang tiba di Terminal Kampung Rambutan pada Kamis atau H+5 Lebaran 2015.
"Pada H+5 Lebaran ini, bus masuk sebanyak 268 kendaraan, penumpangnya 10.900...
Kepala Terminal Bus Dalam Kota Kampung Rambutan Oskar Saidin mengatakan pihaknya terus memastikan angkutan malam hari bus dalam kota bersiaga di Terminal Kampung Rambutan,...