Saya Rizky Ahmad Fahrezi. Lahir di Blitar pada tanggal 24 April 2000. Saya adalah seorang pengajar pada suatu lembaga pendidikan. Saya memiliki keahlian dalam berorasi, public speaking, dan menulis. Saya memiliki hobi menulis opini dan teoritis terkait berbagai fenomena yang terjadi.